Makanan dan minuman adalah kebutuhan dasar mahluk hidup khususnya
manusia.Tidak ada makanan dan minuman makhluk hidup tidak
dapat melanjutkan hidupnya.Dengan begitu manusia tiap hari membutuhkan itu
semua sebagai bahan bakar untuk beraktivitas tiap harinya.
Dalam makanan itu sendiri
harus benar-benar berkualitas karna itu semua berpengaruh untuk kesehatan
manusia.Untuk itu diperlukan lah suatu monitoring untuk mengetahui standarisasi
suatu makanan.Karna dengan itu semua memonitoring menjadi jaminan dan kelayakan
suatu makanan.