Home About Us Partners Clients Experiences Testimoni Magang Member

Pemprov DKI akan Melakukan Audit Gedung di Jakarta untuk Menghadapi Gempa

02 March 2018 10:52


gempa jakartaWakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno mengatakan Pemprov DKI Jakarta akan mulai mengaudit gedung-gedung tinggi di Ibu Kota dengan tujuan mempersiapkan bangunan agar kuat menahan gempa yang diprediksi akan terjadi di Jakarta.

 

Dilansir dari kompas.com, Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno, mengatakan “ Hampir semua gedung telah kami langsung audit, kemarin kita sudah mengaudit Artha Graha. Hari ini kita mengaudit gedung BNI 46 itu semua telah kami lakukan penelitiannya .” Ujarnya

 

Pemerintah akan mengaudit secara bertahap mulai dari gedung-gedung baru hingga gedung yang terbilang sudah tua. Selain mengaudit konstruksi bangunan, Pemprov DKI juga akan memastikan sumber daya manusia (SDM) untuk waspada ketika gempa datang.

 

Hasil diskusi BMKG dan Pemprov DKI, Ketua BKMG Dwikorita Karnawati, mengatakan “ mitigasi gedung-gedung di Jakarta memang harus dilakukan, DKI Jakarta banyak gedung tinggi, apakah konstruksinya sudah tepat untuk daerah rawan gempa.” Kata Dwikorita.

 

Ketahanan konstruksi bangunan menjadi satu langkah mitigasi yang perlu dilakukan, agar struktur bangunan tersebut dapat bertahan lebih lama setelah guncangan gempa terjadi.

 

Sekarang ini sudah ada teknologi monitoring efek gempa terhadap kondisi gedung dan bisa memberikan peringatan kepada para penghuni gedung beberapa saat sebelum gempa. Teknologi ini disebut Structural Health Monitoring System dan Early Warning System.

 

Kedua teknologi ini memanfaatkan sensor-sensor yang sudah dipasang di luar dan di dalam gedung dan terintegrasi dengan BAS (Building Automation System) di dalam gedung. Jadi, ketika terjadi gempa dan bencana lainnya, secara otomati berbagai perangkat elektronik seperti lift, lampu, listrik dan lainnya akan berhenti bekerja atau mati total.

 

Testindo melayani pemasangan instrument Structural Health Monitoring System dan Early Warning System. Informasi pemesanan hubungi kami di nomor Telepon: (021) 29563045, Whatsapp: 0813 9929 1909, Email: sales@tesindo.com



Another Blog


Link Information
Contact Us
  • Office: Jl.Radin Inten II No 61 B Duren Sawit Jakarta Timur
  • Phone: 021-2956-3045
  • Whatsapp: 0813-9929-1909 (Zulfikri)
  • Whatsapp: 0822-5870-6420 (Anto)
  • Whatsapp: 0821-1460-7782 (Faoji)
  • Email: sales@testindo.com